Bermain di luar ruangan berarti mendekatkan anak dengan alam. Anak dapat melakukan berbagai kegiatan yang sederhana dengan permaianan yang sederhana dan dapat mengamati langsung alam di sekitarnya. seperti permainan sederhana melompat dengan menyesuaikan pola yang dibuat guru, merangkak dibawah tali yang dibentangkan, melempar bola ke kotak warna, dan masih banyak yang lainnya.

Lasto Subagyo, S.Pd. - Narasumber Workshop Model Pembelajaran Outbond Bagi Anak Usia Dini

Baca Juga: Minggu, 26 Juli 2020
Lebih baru Lebih lama