
Keterjalinan komunikasi yang baik dengan wali peserta didik menjadi kunci sukses dari faktor eksternal. Membuat segala program yang ditujukan untuk pengembangan potensi peserta didik akan mendapatkan dukungan sepenuhnya.
Kurniadi, S.Pd. - Kepala SDN Seketi Mojoagung