Trinil
Julukan dari ayah dan kakaknya. Artinya burung kecil yang lincah dan cerewet.

Habis Gelap Terbitlah Terang
Buku yang dicetak dalam Bahasa Arab di Beirut, Lebanon pada 1926, Bahasa Sunda (Balai Pustaka) 1930, Bahasa Jawa 1938.

Firt Lady As
Eleanor Roosevelt memberikan pengantar pada buku Kartini edisi Bahasa Inggris, Letters of Javanese Princess 1964.

Memuji Suami
Setelah menikah, sangat memuji suaminya yang sangat moderat.

Kuda Liar
Karena lincah, gesit, dan pandai Kartini diberi nama Kuda Kore.

Daun Semanggi
Kartini menyebut dirinya dan kedua adiknya, Daun Semanggi.

Cita-cita
Sangat mengidamkan sebagai penulis seni sastra.

Nama Samaran
Tiga Saudara adalah nama pena Kartini ketika mengirimkan tulisannya di surat kabar.

Sumber: Habis Gelap, Terbitlah Terang, Karini Sebuah Biografi (Sitisoemandri Soertono), dan Pikiran Kartini (Krisnina Maharini A. Tandjung)

Lebih baru Lebih lama